Siapah orang terkaya di dunia? Didunia memang cukup banyak banyak seorang pegusaha yang amat sangat sukses baik dalam urusan bisnis ataupun yang lainnya. Kekayaan mereka bisa mencapai jutaan bahkan miliaran dollar Amerika. Baik dalam bidang teknologi, perdagangan, fashion, industri, hiburan, jasa, olahraga dan yang lainnya. Tetapi tahukah kamu bahwa didunia juga terdapat pengusaha pengusaha yang sangat sukses di usia yang terbilang masih muda.
Nah dalam dalam pembahasan kali ini kita akan membahas mengenai pengusaha mudao terkaya yang ada di dunia. Kira kira siapa sajakah orang yang termasuk ke dalam pengusaha muda terkaya dunia.
1. Mark Zuckerberg
Nah siapa sih didunia ini yang tidak tau Mark Zuckerberg yaitu serang pengusaha muda kaya yang sangat terkenal yang merupakan seorang pendiri facebook. Sehingga sangking kayanya Mark sampai sampai dirirnya disebut sebagai 100 orang yang paling berpengaruh oleh Time Magazine. Mark diperkirakan saat ini memiliki kekayaan sebanyak $13.3 billion. Waw benar benar sangat memotivasih banget ya sang pengusaha kali ini.
2. Dustin Moskovitz
Nah diperingakat kedua ada Dustin Moskovitz yang juga merupakan salah sartu pendiri facebook. Selain mendirikan facebook Dustin juga pendiri Asana , Web dan juga Aplikasi Mobile. Dustin berusia lebih muda 8 hari dari Mark Zuckerberg. Kekayaan yang dimiliki Dustin saat ini diperkirakan mencapai $5.1 billion.
3. Yang Huiyan
Nah dirutan ketiga kali ini merupakan salah satu anak orang kaya yang ada di Cina. Ayahnya merupakan seorang pengusaha perumahan mewah yang ada di Cina. Yang Huiyan ini juga merupakan wanita terkaya yang ada di CIna. Kekayaan yang dimiliki Yang Huiyan saat ini sekitar $5. billion.
4. Eduardo Saverin
Eduardo Saverin juga merupakan salah satu dari 5 pendiri facebook yang ada di dunia. Eduardo Saverin memiliki saham utama sebesar 5% di facebook. Saverin dulunya merupakan teman baik Mark Zukerberg hingga pada akhirnya mereka berdua terlibat dalam sebuah konflik. Kekayaan yang dimiliki Eduardo saat ini bisa mencapai $2.2 billion.
5. Sean Parker
Orang terkaya kali ini dulunya merupakan seorang mantan salah satu president di facebook. Selain dulunya menjadi presiden facebook Sean Parker juga merupakan seorang pendiri Plaxo, Napster dan juga Airtime. Selain itu ia juga menjabat sebagai direktur di Spotify dan Yammer. Kekayaan yang dimiliki Sean Parker saat ini diperkirakan bisa mencapai $2 billion.
6. Fahd Hariri
Di urutan terakhir kali ini merupakan juga anak dari pengusaha. Fahd Hariri merupakan anak termuda dari pemimpin libanon. Dan ada kisah yang haru dari Fahd ini yaitu ayahnya Fahd telah terbunuh dari serangan teroris. Dan setelah ayahnya meninggal Fahd mengikuti jejak ayahnya yaitu menjadi seorang kontraktor, pendiri bangunan dan juga projek konstruksi. Selain itu Fahd juga memiliki perusahaan furnitur. Kekayan yang dimiliki Fahd diperkirakan mencapai $1.35 billion.
Nah berikut itulah 6 orang kaya termuda yang memiliki kekayaan yang amat sangat luar biasa dan membuatnya menjadi milioder di mata dunia. Benar benar sangat menginspirasi bukan. Siapakah diantara mereka yang menjadi panutan bagi Anda. Berikan pendapat dan jawaban Anda di kolom komentar.