Spotify menawarkan platform hebat untuk streaming musik. Namun, Anda tidak ingin kehilangan musik itu saat Anda tidak online. Untuk kenikmatan musik tanpa gangguan, maka Anda harus mendownlad musik di Spotify untuk diputar secara offline.
Untuk mengunduh musik di Spotify, Anda harus menjadi anggota Spotify Premium. Sayangnya, pengguna gratis terbatas untuk mengunduh podcast di ponsel mereka. Sebagai anggota Spotify Premium, Anda dapat mengunduh musik sekaligus dari album atau daftar putar. Kemudian Anda bebas mendengarkan semua musik Anda tanpa koneksi online.
Cara Mendownload Lagu di Spotify ke HP :